Translate

Kamis, 20 April 2017

Cara Memasang Open School Di Linux

A. Pengertian

Open School adalah aplikasi open source berbasis web untuk Management Sekolah. Aplikasi ini didesain untuk memudahkan siswa, guru, orang tua dan pihak sekolah untuk saling berinteraksi. Dan aplikasi manajemen sekolah ini dapat digunakan untuk mengontrol semua aktifitas yang ada pada sebuah sekolah.

B. Alat dan Bahan
  • 1 PC
  • Koneksi Internet 
C. PELAKSANAAN

1.Download Open Students disini.

2.Pindahkan file yang telah di Download tadi ke /var/www/html. Setelah itu beri hak akses chmod 777 pada file tersebut.


#cp osv2.2-CE.zip /var/www/html

#chmod 777 osv2.2-CE.zip

3.Buat folder lalu masukkan file tadi ke folder yang telah dibuat. Setelah itu Extract file nya, dengan perintah:


#mkdir OpenStudents

#cp osv2.2-CE.zip /var/www/html/OpenStudents/

#unzip osv2.2-CE.zip



4.selanjutnya kita Ketik perintah

#cd ..

5.beri hak milik folder yang telah kita buat tadi...


#chown -R www-data:www-data /var/www/html/OpenStudents


6.Buat database di phpmyadmin anda...



7.Masuk ke localhost/Nama_folder_yang_telah_kita_buat_tadi di web browser...



8.Masuk ke bagian awal, isi email anda. Setelah selesai klik start. kemudian kita Klik Next pada gambar berikut...



9.Masuk ke Environment Settings. Pada menu Database Name, isi sesuai dengan Database yang telah anda buat tadi. Untuk user name dan password, isi sesuai akun phpmyadmin anda. Setelah selesai klik next...



10.Masuk ke Database Setup, beri tanda pada Install example data. Setelah itu klik next...



11.Masuk ke Menu Register, isi sesuai identitas sekolah anda...



12.Open School telah berhasil dipasang. Untuk Username dan Password perlu dicatat untuk digunakan sebagai login untuk mengakses Open School. Klik pada "Go to Site"....



13.Masuk ke Login Open Students. Isikan username dan password tadi...



14.Aplikasi CMS Open Students siap untuk dioprek-oprek...




 D. Referensi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar